Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2018

Libur Maulid Nabi Muhammad SAW untuk Menanam Pohon di Hari Pohon Sedunia 2018

Gambar
Tepat tanggal 20 November 2018 kemarin adalah hari dimana kita semua umat agama islam menyarakan Hari Maulid Nabi Muhammad SAW, dan esoknya bertepatan juga dengan Hari Pohon Sedunia 2018. Karna pada tanggal 20 november aku libur akhirnya aku chat si Jo untuk melakukan aksi menanam pohon d lereng gunung penanggungan Mojokerto. Memang sengaja aku mulai sekarang gak ingin ngajak komunitas ataupun membawa nama komunitas, karna yang ada gak bakal aksi. ya bagiku buat apa sih maksa orang yang emang gamau dirubah? ataupun merubah bumi menjadi lebih baik? Kalau bukan kita ya siapa lagi? kita gamau bermain di alam, tapi alam rusak I don't Care, mangkanya mending aku bergerak sendiri daripada harus pakai nama embel-embel komunitas tapi kita sendiri gak bener-bener peduli. Hari Pohon sedunia selalu diperingati dan bertepatan pada tanggal 21 November 2018. Merupakan momentum untuk mengingatkan kembali akan pentingnya peran dan fungsi pohon, kita dapat turut menyelamatkan kehidupan u

Pertama Kali dalam Hidup Nonton Ari Lasso Exclusive Concert Live

Gambar
Si Jo tau kalau aku ngefans banget sama Ari Lasso bahkan hampir yang nemenin perjalanan setiap travelingku beberapa album Ari Lasso di aplikasi musikku gak pernah ada bosennya. Jadi si Jo ditawarin temennya yang punya pamfletnya konser itu. Dan si Jo kirim by line pamphlet itu. Pertama aku mikir kan udah ada jadwal nonton Sheila di Jatim fair. Karna Jatim fair tahun lalu gak biasa datang nonton Ari Lasso live. Jadi aku mengiyakan, sebetulnya Jo gak setuju karna tiket terlalu mahal, dan bulan yang sama kita udah nonton Sheila di acara Jatim fair, karna aku berusaha cemberut jadi dengan berat hati si Jo mengiyakan, karna ada system early bird untuk pemesanan tiket dengan beberapa tanggal beda juga harga yang beda, si Jo aku suruh pesen tiket jauh-jauh hari yang harganya menurutku lebih murah ya 150.000/person udah dapat fasilitas minuman alcohol dan non alcohol dan sebungkus rokok, ya emang iklannya rokok sih. Tapi aku gak ambil rokoknya ya. Yang sebelumnya aku juga mengiyakan aca

Clean Up Day 2018 di Pantai Nambangan Surabaya

Gambar
Tidak sepopuler pantai lainnya dan jarang ada wisatawan yang tau tentang salah satu pantai yang di Surabaya ini. Memang waktu berkunjung ke pantai ini bukan hanya berwisata tapi saya dan teman-teman pegiat lingkungan bergerak untuk melakukan kegiatan bersih pesisir pantai sepanjang pantai Nambangan ini. Berada dekat dengan pantai kenjeran yang sangat ramai sejak adanya jembatan terpanjang se-Asia yang menghubungkan pulau Jawa dan pulau Madura yang melintasi selat Madura. Memang bukan terpantai yang bagus dan indah, tapi disini kalian bisa menikmati jembatan Suramadu lebih dekat dengan hias lampu yang cantik ketika malam harinya. Yang menjadi khas pantai ini adalah batu-batuan sepanjang pantai   dan pohon-pohon peneduh di sepanjang jalanan pantai, bagian ujung dekat jembatan juga ada bangunan lawas yang katanya warga setempat adalah bekas gudang amunisi milik TNI-AL yang dulunya dijaga ketat tapi kini sudah terbengkala tak terawat, tapi masih apik untuk tempat berfoto yang ge

Mengenal Macam Topeng di Museum D'Topeng Malang

Gambar
Museum yang di khusus kan untuk   mengenalkan berbagai macam koleksi seni khususnya topeng. Satu lokasi dengan museum angkut gak ada salahnya jika kalian langsung kesini tiket masuknya pun sudah satu lokasi dengan museum angkut. Yang paling historis disini adalah peninggalan singgasana Kerajaan Singaraja Bali. Jam bukanya sama dengan museum angkut. Hal paling mengagumkan adalah kalian bisa menikmati music keroncong asli dengan alat music keroncong yang sudah mulai langka. Kalian bisa request lagu, asal lagu berjenis jawa dan keroncong ya. Kalian juga bisa menikmati music hingga berfoto dengan mereka. Uniknya lagi mereka sudah berumur usia lanjut tetap semangat dan bahkan suranya merdu sekali. Waktu aku duduk di sebelah mereka aku lihat tulisan liriknya bukan tulisan latin melainkan tulisan aksara jawa. Dan aku sendiri tidak bisa membaca tulisan itu. Jika kalian hanya sekedar lewat saja tidak masalah bagi mereka, mereka tetap menyambut kalian dengan ucapakn terimakasih bahka

Mendaki Gunung Andong Tanpa Plan

Gambar
Berenca ke Yogyakarta tepatnya ke Sleman memang menjadi tujuan awal menghadiri pernikahan sahabat yang biasa ke gunung bareng saya. Sepulang kerja shift malam saya langsung mengambil peralatan dan bergegas untuk segera pesan ojek online untuk menuju stasiun. Setelah pesanan ojek online datang langsung pergi menuju stasiun. Langsung menuju area boarding pass tiket, pemeriksaan tiket dan tinggal menunggu kereta datang. Beberapa jam dan sempat tertidur di dalam kereta, tepat pukul 16.30 sampai di stasiun Lempuyangan Yogyakarta. Nunggu jemputan mas Sigit di depan stasiun, dan akhirnya di jemput dengan sedikit suasana mendung juga sekaliagus hujan rintik. Tak perlu lama aku dan Mas Sigit langsung membelah jalanan Yogyakarta, masih dimulai dengan hal yang sama melewati jalanan Malioboro dan Tugu Yogyakarta. Karna aku ngerengek kelaparan sebelum perempatan menuju Godean Sleman kita berhenti ke sebuah angkringan yang lumayan gede dan suasana klasik banget sampek membuat aku betah.

Kehormatan Tersendiri Menaiki Pesawaat R-001 Walau Replika

Gambar
Naik pesawat? Hampir semua dari kita pernah menaikinya, bahkan ada yang menjadikan pesawat adalah prioritas dalam hidupnya untuk mengeksplore beberapa perjalanan. Tapi gimana rasanya menaiki pesawat khusus kepresidenan? Mungkin melihat saja kita enggak boleh kan? Kali ini aku berkunjung ke museum angkut lagi untuk kedua kalianya dan yang aku bahas bukan museum angkutnya melainkan replica pesawat ini, mulai interior desain kelas ekonomi hingga kelas bisnis. Ya mungkin kali ini replica suatu saat mungkin mendapatkan kesempatan duduk di pesawat hingga kokpit pesawat yang asli. Pesawat ini adalah pesawat tranportasi khusuh untuk Presiden saat kunjungan dan lawatan di dalam maupun luar negeri. Pesawar yang dirancang khusus untuk memenuhi persyaratan demi menunjang pelaksaan tugas Negara. Sebelumnya Presiden jika ada keperluan menyewa pesawat komersial milik maskapai TNI-AU. Replika pesawat ini sangat nyata dengan nomor seri Boeing 737-800 dibuat mulai tahun 2011. Presiden per

Grojongan Greneng yang Belum Dilirk Wisatawan

Gambar
Turun dari pendakian gunung Andong masih punya sisa waktu kurang lebih 4 jam sebelum keretaku datang. Terus diajak mas Sigit buat mandi sebuah kubangan jernih banget, karna musim kemarau bentuknya jadi kubangan. Kalau banjir ya bentuknya seperti air terjun. Dari Magelang langsung menuju Sleman lebih tepatnya menuju desa bagusan. Sampai disebuah rumah warga kita titip motor dan berjalan menuju grojongan dengan melewati area sawah, sungai kecil, hingga menyeberang ditengah bendungan yang mungkin jika hujan kita gak bias lewat situ karna arusnya juga deras pastinya. Sampai di lokasi speechless banget lihat tempatnya airnya dan suasananya gak ngecewain. Asli, alami, biru, sejuk juga. Gak perlu berlama-lama langsung nyebur mandi sekaligus main air. Gak terasa juga hamper 1 jam lamanya aku bermain dan berfoto. Mas Sigit gak ikut mandi, mungkin karna dia sudah bosan haha. Puas mandi dan mulai merasa dingin dan takut ketinggalan kereta juga, aku segera beres-beras badan dang anti baju

Goa Lowo, yang Katanya Terpanjang Se-Asia

Gambar
Katanya sih goa ini adalah goa terpanjang se-Asia Tenggara. Terletak di desa Watuagung keamatan Watulimo. Aksesnya pun sangat mudah kalau dar arah Surabaya kita naik bus arah Trenggalek ataupun Tulungagung, karna kebayakan banyak yang hanya sampai tujuan Tulungagung jadi ita berhenti di terminal terakhir, terminal gayatri Tulungagung. Sampai di terminal gayatri kita transit bus mini arah Trenggalek. Hanya bermodal biaya 5000 perorang dan turun saja di pertigaan durenan. Sampai pertigaan durenan silahkan transit meggunakan angkot, oh ya untuk angotnya sendiri batas am terakhir sampai jam 16.00 WIB saja. Jika sudah naik angkot bilang saja turun ke Goa Lowo, jika sudah sampai kalian harus berjalan menurun sedikit dan akan sampai tiket. Tiket yang harus kalian rogoh hanya 4000 saja perorang bai dewasa maupun anak-anak. Di area wisata tersebut tidak hanya goa saja, saat kalian memasuki area wisata akan bertemu dengan wisata outbond dan area bermain anak-anak termasuk juga warga se