Kolam Segaran Mojokerto

Kolam Segaran terletak di Dukuh Trowulan, Desa Trowulan, Kecamatan Trowulan, Kabupaten Mojokerto. Dari perempatan jalan raya Mojokerto-Jombang terdapat jalan simpang ke arah selatan. Letaknya pun terlihat dari jalan tepat kiri jalan.
Kolam ini merupakan satu-satunya bangunan kolam kuno terbesar yang pernah ditemukan di Indonesia. Kolam yang luas keseluruhannya kurang lebih 6,5 hektar, membujur ke arah utara-selatan sepanjang 375 m dengan lebar 175 m. Sekeliling tepi kolam dilapisi dinding setebal 1,60 m dengan kedalaman 2,88 m. pintu utama untuk masuk pengunjung memang ditutup, biasanya mereka lewat pintu paling ujung pintu kecil depan museum Mojopahit pas, aktivitas yang bias dilakukan disini biasanya adalah mancing, jogging kecil berkeliling kolam. Untuk masuk disini gratis, tapi sepedah dan monil tidak ada parkiran ya hanya dipinggir jalan. Yang paling terkenal disini adalah sambel wadernya loh jangan lupa menikmatinya, ada banyak warung di warung sepanjang kolam segaran.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Kue Pasung dalam Mitoni Adat Jawa

TEMPAT MAKAN VIEW SAWAH (KOPI TELU PANDAAN)

Es Janggelan atau Cincau Hitam?