Tak Pernah di Lirik Candi Bangkal yang Terlupakan

Berada di area persawahan tepatnya di desa kambangsari, kecamatan ngoro, kabupaten mojokerto. Untuk kondisinya candi ini sangat parah banyak batu bata merahnya sudah rapuh. Bahkan ujung gapura sudah hilang karna rapuh.
Reliefnya pun juga tidak terlihat pahatan yang sesungguhnya. Fasilitas yang ditawarkan tidak ada kamar mandi, dan area parkirnya pun tidak ada. Jika mengunjungi kendaraan di parkir di luar di pinggir jalanan desa.
Tidak ada penjual makanan juga. Tiketnya sendiri juga tidak ada. Hanya melakukan absensi perwakilan rombongan yang berkunjung. Pada waktu panen sawah area candi sering di adakan sedekah dan berdoa juga adapula tontonan wayang. Sebagai tanda syukur warga atas hasil panen yang dihasilkan.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Kue Pasung dalam Mitoni Adat Jawa

TEMPAT MAKAN VIEW SAWAH (KOPI TELU PANDAAN)

Es Janggelan atau Cincau Hitam?