Waduk Gondang Paling Ramai di Kunjungi Setiap Saat

Waduk yang menawarkan keindahan tersendiri di siang baik malam hari, punya banyak fasilitas dan bisa menikmati dengan berbagai kegiatan disini. Nama gondang sendiri di ambil karna berada di desa Gondang Lor, kecamatan Sugio.
Kenikmatan langusng kan kita rasakan di kawasan waduk seluas 6.60 hektare itu. Banyak pepohonan yang membuat sejuk dan ingin berlama-lama disana. Fasilitas yang disediakan adalah parkir yang sangat luas, toilet, mushola, arena bermain, tempat untuk medirikan camping.
Biasanya arena camping dipenuhi oleh kegiatan pramuka oleh sekolah-sekolah daerah lamongan. Disini tersedia kandang-kandang yang berisi burung juga ular sebagai hiasan. Di pinggiran dekat waduk banyak warung lesehan yang cock untuk menikmati angina sepoi yang berhembus dari arah waduk.
Kegiatan lainnya juga kalian juga bisa dengan menaiki perahu juga bebek yang dikayuh. Untuk masuk kesini banyak parkir untuk motor sebesar 5000 rupiah. Dan untuk tiket masuknya sendiri perorang dewasa 5000 rupiah saja. Cukup murah bukan. Bisa menjadi list kamu di akhir pekan

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Kue Pasung dalam Mitoni Adat Jawa

TEMPAT MAKAN VIEW SAWAH (KOPI TELU PANDAAN)

Es Janggelan atau Cincau Hitam?